TRIBUNMADURA.COM - Tidak perlu merasa bosan jika Anda harus diam di rumah untuk mencegah penyebaran virus corona atau Covid-19 seperti saat ini.
Sebab, ada banyak acara yang disiarkan sejumlah stasiun TV, yang siap mengusir rasa bosan Anda di rumah.
Menonton TV di rumah bisa menjadi alternatif mengisi kekosongan waktu selama liburan.
• Netflix Bongkar Alasan Mengapa Crash Landing on You Bisa Jadi Drama Korea Fenomenal pada Awal 2020
• Daftar Film dan Drama Korea yang Pernah Dibintangi Hyun Bin Sebelum Bermain di Crash Landing on You
• Download Drama Korea Crash Landing on You Eps 1 - 16 (End) Sub Indonesia, Lengkap dengan Sinopsisnya
Seperti pada Senin 30 Maret 2020, ada banyak tayangan menarik di layar kaca televisi Anda.
Sejumlah stasiun televisi seperti, Trans TV, RCTI, SCTV, GTV, Indosiar, dan ANTV akan memberikan tayangan menarik.
Di Trans TV misalnya, akan tayang sederet film dalam Bioskop Trans TV pada malam hari.
Sedangkan di GTV, hadir film Fast Furious 7 dan film The Scorpion King 3.
Sementara di Indosiar, ada siaran langsung Liga Dangdut Indosiar atau LIDA 2020 Top 12.
Banyak lagi tayangan menarik lainnya di Trans TV, RCTI, SCTV, GTV, Indosiar, ANTV, dan MNC TV.
• Download Drama Korea Crash Landing on You Diperankan Hyun Bin dan Son Ye Jin, Ada Sinopsis di Sini
• Lirik Lagu Psycho Red Velvet Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia, Album Penutup RV Tahun 2019
Berikut jadwal acara TV dan jadwal film hari ini Senin 30 Maret 2020 dilansir dari mncvision.id:
"TV" - Google Berita
March 30, 2020 at 08:33AM
https://ift.tt/3bGvbd7
Jadwal Acara TV ANTV Trans TV RCTI SCTV GTV Indosiar Senin 30 Maret 2020, Ada Film Fast Furious 7 - Tribun Madura
"TV" - Google Berita
https://ift.tt/2N2yCkq
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jadwal Acara TV ANTV Trans TV RCTI SCTV GTV Indosiar Senin 30 Maret 2020, Ada Film Fast Furious 7 - Tribun Madura"
Post a Comment